UPACARA PERINGATAN HARI JADI KAB. PASURUAN YANG KE 1090

Pada hari Rabu tgl 18 September 2019 pkl 08.00 -09.00 wib, Siswa SMA MAARIF NU PANDAAN yg di wakili oleh anggota OSIS  mengikuti upacara peringatan hari jadi kabupaten Pasuruan yang ke 1090 hi halaman pendopo kecamatan Pandaan Upacara di pimpim oleh bapak camat Pandaan  HM.Suwito Adi, S.Sos, Msi Peringatan hari jadi kabupaten Pasuruan tahun ini bertema ” KITA TINGKATKAN KUALITAS KELUARGA DAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM RANGKA MEWUJUDKAN PASURUAN YANG SEJAHTERA,  MASLAHAT DAN BERDAYA SAING” Dalam upacara tersebut bapak camat menyampaikan pidato bapak bupati Pasuruan